KETERAMPILAN BERTANYA DAN MENJAWAB PERTANYAAAN DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI MIS AL-BASHIRAH KECAMATAN TANJUNG MORAWA

Fauzi Fahmi

Abstract


Abstrak
Keterampilan dasar mengajar bagi guru diperlukan agar guru dapat melaksanakan perannya dalam mengelolah proses pembelajaran, sehingga pembelajaran dapat berjalan dengan efektif dan efesien. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan rancangan studi kasus. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. 1) Persiapan mengajar yang dilakukan terdiri dari tiga bentuk yaitu persiapan pembelajaran berupa membuat silabus, RPP, prota, prosem, media pembelajaran dan sumber belajar, persiapan fisik dan dan persiapan mental. 2) Karakteristik setiap peserta didik yang ada di kelasnya dan karakteristik peserta didik dipengaruhi beberapa faktor di antaranya keluarga, lingkungan, ekonomi dan sosial kemsyarakatan. 3) Keterampilan bertanya untuk memudahkan guru dalam mengevaluasi pembelajaran yang dilakukannya. 4) Evaluasi dapat dilakukan saat pembelajaran berlangsung untuk mengantisipasi kekeliruan dalam persiapan pembelajaran dan di akhir pembelajaran evaluasi juga dilakukan untuk melihat daya serap peserta didik terhadap pembelajaran. Kegiaatn bertanya bermanfaat bagi guru untuk mengetahui sejauh mana guru mampu menyampaikan pembelajaran dengan tepat sasaran.

Kata kunci. Keterampilan Dasar, Motivasi, Pembelajaran

Full Text:

PDF

References


Agung, Iskandar. 2010. Meningkatkan Kreativitas Pembelajaran Bagi Guru. Jakarta: Bestari Buana Murni

Al Rasyidin. 2015. Falsafah Pendidikan Islam. Bandung: Citapustaka Media Perintis

Alma, Buchari. 2014. Guru Profesional. Bandung: Alfabeta

Arikunto, Suharsimi. 2004. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Sinar Grafika Offset

Djamarah, Syaiful Bahri. 2013. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: Rineka Cipta

Fathurrohman, Pupuh. 2012. Guru Profesional. Bandung: Refika Aditama

Hamalik, Oemar. 2002. Pendidikan Guru Berdasarkan Pendekatan Kompetensi. Jakarta: Sinar Grafika Offset

Hamdani. 2011. Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Pustaka Setia

Hartono, Rudi. 2013. Ragam Model Belajar. Yogyakarta: Diva Press

Kartono, Kartini dan Jenny Andari Hygiene. 1989. Mental dan Kesehatan Mental dalam Islam. Bandung: Mandar Maju

Majid, Abdul, 2011. Perencanaan Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset

Mulyasa, E. 2005. Kurikulum Berbasis Kompetensi. Bandung: Remaja Rosdakarya

Mulyasa, E. 2010. Menjadi Guru Profesional. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset

Nasution, S. 2004. Didaktik Asas-Asas Mengajar. Jakarta: Sinar Grafika Offset

Oktarini, Ria, Analisis Keterampilan Menjawab Pertanyaan dan Menyimpulkan Melalui Model Problem Based Learning, Jurnal: Universitas Lampung

Rosdiana, 2009. Pendidikan Suatu Pengantar. Bandung: Ciptapustaka Media

Sadiman, Arif, 2010. Media Pendidikan Jakarta: Rajawali Pers

Saefuddin, Udin. 2011. Pengembangan Profesi Guru. Bandung: Alfabeta

Salim dan Syahrum. 2012. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Ciptapustaka

Salminawati, 2016. Filsafat Pendidikan Islam. Bandung: Citapustaka Media Perintis

Sanjaya, Wina. 2011. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana

Sanjaya, Wina. 2012. Media Komunikasi Pembelajaran. Jakarta: Kencana

Sardiman. 2007. Interaksi Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajagrafindo Persada

Shihab, Quraish. 2009. Tafsir Al-Misbah. Jakarta: Lentera Hati

Suriasumantri, Jujun. 2010. Filsafat Ilmu, Jakarta: Penebar Swadaya

Suyanto, 2013. Menjadi Guru Profesional. Jakarta: Erlangga

Syafaruddin dkk. 2014. Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Hijri Pustaka Utama

Syah, Muhibin. 2004. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Syakur, Freddy Faldi. 2012. Mendidik Dengan Tujuh Nilai Keajaiban, Bandung: Rosdakarya Offset

Tim Penyusun Pusat Pembinaan Pengembangan Bahasa. 1994. Kamus Besar Bahasa Indonesia, Edisi Kedua. Jakarta: Balai Pustaka

Trianto. 2010. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progesif. Jakarta: Kencana

Trianto. 2011. Pengantar Penelitian Pendidikan. Jakarta: Kencana

Uno, Hamzah. 2011. Profesi Kependidikan. Jakarta: Sinar Grafika Offset

Usman, Uzer. 2011. Mnejadi Guru Profesional. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset

Wena, Made. 2013. Strategi Pembelajaran Inovatif Kontemporer. Jakarta: Bumi Aksara

Wibowo, Agus. 2012. Menjadi Guru Berkarakter. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Yamin, Martinis. 2010. Pembelajaran Berbasis Kompetensi. Jakarta: Gaung Persada

Yusvavera, Nuni. 2013. Desain Relasi Efektif Guru Dan Murid. Yogyakarta: Buku Biru

Zuriah, Nurul. 2007. Pendidikan Moral dan Budi Pekerti. Jakarta: Bumi Aksara




DOI: http://dx.doi.org/10.30821/niz.v13i2.793

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


INDEXING