HAKIKAT PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN SEBAGAI PENDIDIKAN BELA NEGARA

Juraidah Br. Sembiring, Fatimah Lubis, Novia Rahmawati

Abstract


Setiap warga negara berhak dan wajib ikut dalam usaha bela negara. Penerapan lima nilai dasar bela negara sebagai unsur penting dalam Pembinaan Kesadaran Bela Negara merupakan tolak ukur capaian pendidikan bela negara. Berkembangnya dinamika permasalahan di dunia pendidikan seperti perundungan, tawuran, dan narkoba sebagai salah satu ancaman pertahanan negara. Sehingga penelitian ini bertujuan pada pemaparan pendidikan bela negara dapan menjadi salah satu faktor pembentuk kecerdasan sosial bagi siswa, strategi dalam mengoptimalkan pendidikan bela negara. Pendekatan kualitatif dalam penelitian ini dengan mendeskripsikan pengambilan data melalui studi literatur. Ikhtisar memperlihatkan bahwa pemahaman sikap dan perilaku peserta didik terhadap pendidikan bela negara dan pemahaman terhadap urgensi pendidikan bela negara sebagai upaya pertahanan negara. Kesimpulannya bahwa kurikulum pendidikan bela negara yang masuk kedalam mata pelajaran yang relevan memiliki lima nilai dasar, yaitu cinta tanah air, rela berkorban, sadar berbangsa dan bernegara, Pancasila sebagai ideologi negara, dan kemampuan bela negara baik secara fisik maupun non-fisik. Proses pendidikan yang baik akan menghasilkan peserta didik yang berkarakter dalam memaksimalkan potensi kecerdasan setiap peserta didik.


Full Text:

PDF

References


Abdullah, A. y dan Y. R. (2016). Teori dan Analisis Kebijakan Publik (I). Alfabeta.

Ahyati, A. I., & Dewi, D. A. (2021). Implementasi Bela Negara di Era Teknologi Dalam Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. Journal on Education, 3(3), 236– 247.

Ariyanto, A. (2013). Bela negara. Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik Provinsi Banten, 1–43

Berdasarkan UUD NRI 1945. Jurnal Ilmiah Hukum Dirgantara, 10(1), 49–63. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha 8 (3), 22-28, 2020

Paleri, P. (2008). National Security:Interactive and Challenge. Tata McGraw-Hill Putu Ronny Angga Mahendra, I Made Kartika

Primasari. (2017). Pemahaman, Sikap Dan Perilaku Bela Negara Karyawan Bank Artha Graha Internasional, Kantor Pusat Jakarta Dalam Mendukung Pertahanan Negara.

Suryatni, L. (2020). Bela Negara Sebagai Pengejawantahan Dalam Ketahanan Nasional


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

Jurnal Tarbiyah by UIN Sumatera Utara Medan is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Based on a work at http://jurnaltarbiyah.uinsu.ac.id/index.php/ami.
Permissions beyond the scope of this license may be available at http://jurnaltarbiyah.uinsu.ac.id/index.php/ami/about/submissions#copyrightNotice.


Sekretariat: Jl. William Iskandar Ps. V, Medan Estate, Kec. Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara 20371