PENERAPAN TEORI KONSELING ELEKTIK PADA SISWA TINGKAT SEKOLAH DASAR
Abstract
Teori konseling elektik merupakan pendekatan konseling yang sangat cocok diterapkan pada tingkat sekolah dasar karena pada teori ini individu secara berkala membutuhkan pertolongan professional untuk memahami dirinya sendiri. Di usia siswa sekolah dasar sesuai dengan usia pertumbuhan perilaku dan psikomotorik siswa membutuhkan penanganan yang tepat sesuai dengan perkembangan siswa itu sendiri. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui sejauh mana kecocokan atau ketepatan penerapan teori konseling elektik pada siswa tingkat sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan pengumpulan data bersifat study pustaka atau library research. Dalam kajian ini peneliti mengumpulkan data yang dapat mendukung penulisan artikel ini pada literature tertulis atau pada berbagai sumber informasi dan pada berbagai data lainnya yang dapat mendukung penulisan artikel ini dalam kepustakaan. Penelitian ini terfokus pada penerapan teori konseling eletik pada siswa sekolah dasar. Yang mana teori konseling ini sangat cocok digunakan pada siswa tingkat sekolah dasar karena siswa sekolah dasar pada dasarnya membutuhkan individu atau seorang konselor dalam memberikan pertolongan untuk memahami dirinya sendiri.
Full Text:
PDFReferences
Astuti, Yulianti Dwi. (2016). Konseling Eklektik Dengan Kerangka Kerja Skilled Helper Model. Yogyakarta: Jurnal Pemikiran dan Penelitian Psikologi.
Elistiani Tambunan. (2017). Meningkatkan Minat Belajar Siswa Melalui Konseling Elektik Dengan Menggunakan Media Superhiro Pada Siswa Kelas VIII-6 SMP Negeri 5 Sibolga. Medan: Jurnal Psikologi Konseling Unimed.
Fernanda, Mistio Mesa. (2012). “Hubungan Antara Kemampuan Berinteraksi Sosialdengan Hasil Belajar. Padang: Universitas Negeri Padang.
Hartini, Nurul dan Atika Dian Ariana. (2016). Psikologi Konseling: Perkembangan dan Penerapan Konseling dalam Psikologi. Surabaya: Airlangga University Press.
Hayati, Usfuriatul Alvi. (2020). PENGGUNAAN PENDEKATAN KONSELING EKLEKTIK UNTUK MEMBANTU MENGATASI MASALAH PESERTA DIDIK YANG TERISOLIR DI KELAS XI JASA BOGA 1 SMK NEGERI 3 BANDAR LAMPUNG TAHUN AJARAN 2017/2018. Lampung: Skripsi UNIVERSITAS ISLAM NEGERI RADEN INTAN LAMPUNG.
Latipun. (2013). Psikologi Konseling. Malang: UPT Penerbitan Universitas Muhammadiyah Malang.
Lumongga Lubis, Namora. (2013). MEMAHAMI DASAR-DASAR KONSELING DALAM TEORI DAN PRAKTIK. Jakarta: Kencana.
Prayitno. (2009). Konseling Pancawaskita. Padang: UNP Press.
Sanyata, Sigit. (2012). Teori dan Aplikasi Pendekatan Behavioristik dalam Konseling. Jurnal Paradigma: Bangka. ISSN 1907-297X. http://staff.uny.ac.id/sites/default/files/penelitian/Sigit%20%20Sanyata,%20M.Pd./B.1c.Artikel%20Ilmiah-Teori%20dan%20Aplikasi%20Behavioristik%20dalam%20Konseling.pdf.
Sya’diah, Halimatus. (2009). Konseling Eklektik Dalam Menangani Siswa X Yang Bermasalah Dengan Ekonomi Keluarga (Study Kasus di SMP Negeri 2 Surabaya). Surabaya: Fakultas Tarbiyah IAIN Sunan Ampel.
Ulfiah. (2020). PSIKOLOGI KONSELING: Teori dan Implementasi. Jakarta: Kencana.
DOI: http://dx.doi.org/10.30829/mrs.v4i1.1265
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
===========================================================================================================
LIPI ISSN REGISTERED NUMBER :
ISSN (print) : 2656-2782 ISSN (online) : 2720-9806
INDEX BY :