Peran Psikolog dan Konselor

Nurussakinah Daulay

Abstract


Seorang psikolog dan konselor memiliki peran yang sangat penting di era milenial sekarang ini. Era milenial dicirikan dengan kehadiran permasalahan kehidupan yang semakin kompleks. Kompleksitas permasalahan harus dibarengi dengan kompetensi diri agar terhindar dari krisis mental, sehingga mampu memunculkan hal-hal yang positif baik dari aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik seorang individu. Peran penting psikolog dan konselor untuk membantu seorang individu dalam mengatasi masalahnya, baik permasalahan yang masih bersifat normal maupun permasalahan yang sifatnya gangguan akan terbantu melalui proses konseling.

Full Text:

PDF

References


Burks, H.M., & Steffllre, B. (1979). Theories of counseling, 3 rd ed. New York: McGraww-Hill.

Daulay, N. (2015). Pengantar psikologi dan pandangan Al Quran tentang Psikologi. Jakarta: Prenadamedia Kencana.

George, R.L., & Cristiani, T.S. (1990). Counseling theory and practice. Boston: Allyn and Bacon.

Hartono. (2006). Dasar-dasar bimbingan karier II (Pendekatan kelompok dalam konseling karier). Surabaya: University Press Unipa Surabaya.

Hartono., & Soedarmadji, B. (2015). Psikologi Konseling. Jakarta: Prenadamedia Group.

Prayitno, H., & Amti, E. (2013). Dasar-dasar bimbingan dan konseling. Jakarta: Rineka Cipta.

Salahudin, A. (2016). Bimbingan dan Konsleing. Bandung: CV Pustaka Setia.

Surya, M. (2003). Psikologi konseling. Bandung: CV Pustaka Bani Quraisy

Willis, S.S. (2009). Konseling individual. Teori dan Praktik. Bandung: Alfabeta.

https://daerah.sindonews.com/read/1210307/22/hasil-un-jelek-siswi-sma-nekat-gantung-diri-1496413576




DOI: http://dx.doi.org/10.30829/mrs.v1i1.493

Refbacks



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

===========================================================================================================

  Flag Counter


LIPI ISSN REGISTERED NUMBER :

   ISSN (print) : 2656-2782          ISSN (online) : 2720-9806

 

INDEX BY :